Resep Gulai Kambing Kurban Ala Willgoz yang Lezat dan Empuk untuk Sajian Idul Adha

- 17 Juni 2024, 17:00 WIB
Inilah resep gulai kambing ala Willgoz yang lezat, enak, dan empuk. Hidangan ini jadi ide santapan Idul Adha 2023.
Inilah resep gulai kambing ala Willgoz yang lezat, enak, dan empuk. Hidangan ini jadi ide santapan Idul Adha 2023. /Youtube Willgoz Kitchen

2. Keluarkan kayu manis dan daun salam. Lalu, masukkan bahan-bahan lainnya ke dalam blender/chopper,

3. Tuang sedikit air ke dalam blender agar bumbu dapat halus dengan mudah,

4. Lalu, haluskan bahan-bahan lainnya menggunakan blender/chopper,

5. Masukkan bumbu ke dalam panci presto agar daging empuk lebih cepat,

6. Kemudian masukkan 1,5 liter air dan kayu manis ke dalam panci,

Baca Juga: Niat, Bacaan, Tata Cara Sholat Idul Adha 2024 Bahasa Arab, Latin, dan Terjemahan

7. Kupas dan potong kentang menjadi 4 bagian. Lalu, taburi sedikit garam agar tidak menghitam,

8. Masukkan daging kambing ke dalam panci,

9. Tambahkan kembali 2 sdt garam,

10. Presto daging antara 1-1,5 jam,

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah