Resep Bola-Bola Daging Bumbu Bistik yang Cocok Dihidangkan Saat Idul Adha

- 11 Juni 2024, 13:00 WIB
Resep bola bola daging yang enak
Resep bola bola daging yang enak /YouTube CR COOK

2. Haluskan daging sapi yang sudah dipotong.

3. Tumis setengah buah bawang bomba yang sudah dicincang hingga agak kecoklatan.

4. Masukkan daging sapi yang sudah dihaluskan ke dalam wadah, tambahkan bawang bomba yang sudah ditumis, 1 sendok teh garam, 2 sendok teh gula pasir, 1 sendok teh bawang putih bubuk, 4 sendok makan tepung roti, 4 sendok makan tepung maizena, dan aduk hingga tercampur rata.

5. Masukkan dua butir putih telur yang sudah dikocok, aduk hingga benar-benar tercampur.

Baca Juga: 3 Tips Bersosialisasi yang Bikin Kamu Disukai Orang, Dijamin Pasti Pede

6. Bentuk adonan menjadi bola-bola daging.

7. Panaskan wajan, tumis bumbu bistik yang terdiri dari 10 siung bawang merah, 5 siung bawang putih, 1 sendok teh merica, dan sedikit pala yang sudah dihaluskan dengan minyak hingga matang.

8. Setelah bumbu matang, tambahkan sekitar 400 ml air, 1 sendok teh garam, 1 1/2 sendok teh kaldu sapi bubuk, 1 sendok teh gula pasir, 30 gram gula merah, 3 sendok makan saus tomat, 1 sendok makan kecap asin, 1 sendok makan kecap Inggris, 1 sendok makan saus teriyaki, dan 2 sendok makan kecap manis. Aduk hingga tercampur rata.

9. Setelah mendidih, masukkan bola-bola daging ke dalam wajan.

10. Masak hingga airnya menyusut dan mengental.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah