Ternyata Cuma Perlu Lakukan Ini agar Menstruasi Lancar, Kata dr. Zaidul Akbar

- 25 Mei 2023, 20:00 WIB
Rahasia Turunkan Berat Badan, dr. Zaidul Akbar: Hanya dengan Tidur
Rahasia Turunkan Berat Badan, dr. Zaidul Akbar: Hanya dengan Tidur /YouTube

 

Di dalam video YouTube yang diunggahnya, dr. Zaidul Akbar memberikan satu tips yang ampuh dalam mengatasi menstruasi yang tidak lancar.

Baca Juga: Ini 3 Makanan yang Bantu Perbaiki Masalah Pencernaan, Nomor 2 Paling Banyak di Dapur

Ia menyarankan para penderita menstruasi tidak lancar adalah dengan meminum air putih secara teratur.

Dalam riset dijelaskan konsumsi air bagi orang dewasa disarankan sebanyak delapan gelas berukuran 230 ml perhari atau sebanyak 2 liter.

"Tentunya, air yang diminum harus mengandung mineral yang tinggi sehingga dapat membantu memperlancar kinerja tubuh," ucapnya.

Baca Juga: Tubuh Kurus Tapi Perut Buncit? Ternyata Ini Penyebabnya kata dr Ema

Selain itu, saat minum air putih bisa juga dicampurkan dengan habbatussauda cair. Ia menyampaikan dari keseluruhan jumlah air yang dibutuhkan oleh tubuh, 1 liter air dititrasi menggunakan 3 sendok teh habbatussauda cair dan diminum secara teratur untuk 3 hari.

Proses ini dilakukan berulang setiap 3 hari dengan menambahkan 1 sendok dari proses sebelumnya (n + 1 sendok/3 hari) hingga hari ke-16.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah