Lokal Rasa Jepang! Catat Resep Mochi Rasa Susu, Pandan, dan Milo ala Devina Hermawan

- 9 Mei 2023, 14:00 WIB
Inilah resep membuat mochi rasa susu, pandan, dan milo dengan menggunakan bahan lokal tapi rasa Jepang, ala Chef Devina Hermawan.
Inilah resep membuat mochi rasa susu, pandan, dan milo dengan menggunakan bahan lokal tapi rasa Jepang, ala Chef Devina Hermawan. /Youtube Devina Hermawan

MAPAY BANDUNG – Kue beras atau biasa disebut dengan nama Mochi ini berasal dari Jepang.

Makanan yang satu ini merupakan kue berbentuk bulat yang terbuat dari beras ketan dan biasanya memiliki adonan kacang sebagai isiannya.

Mochi juga terkadang memiliki beberapa bahan tambahan lain seperti air, gula, dan tepung jagung. Adapula isian lain, seperti cokelat atau kacang merah.

 

Proses pembuatan mochi pun terbilang mudah seperti beras ketan yang digunakan ditumbuk hingga menjadi pasta, lalu dibentuk bulat-bulat.

Baca Juga: UPDATE RUMOR TRANSFER: Nomor Punggung 24 Balik Bandung? Persib Beri Kode di Instagram

Cemilan ini memiliki tekstur yang lembut dan kenyal, sehingga sangat cocok untuk dijadikan sebagai camilan saat bersantai bersama teman maupun keluarga.

Chef Devina Hermawan membagikan resep milk mochi tanpa isian dengan 3 varian rasa, original (susu), pandan, dan milo yang di-coating dengan kacang halus dan milo bubuk.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x