Tangan Mudah Kesemutan Jadi Tanda Kolesterol Tinggi, dr. Saddam Ismail Ungkap 5 Ciri Lainnya

- 7 Februari 2023, 10:15 WIB
dr. Saddam Ismail menyebut bahwa tangan dan kaki yang mudah kesemutan jadi tanda kolesterol dalam tubuh kita tinggi.
dr. Saddam Ismail menyebut bahwa tangan dan kaki yang mudah kesemutan jadi tanda kolesterol dalam tubuh kita tinggi. /YouTube dr. Saddam Ismail

Selain kesemutan dan nyeri, sebagian kasus kolesterol tinggi sebabkan rasa panas di area kaki dan tangan.

dr. Saddam Ismail mengemukakan, ketika kolesterol tinggi, pembuluh darah arteri akan menyempit.

Alhasil, segala jaringan yang berada di kaki dan tangan akan kekurangan nutrisi, oksigen, serta suplai darah.

Baca Juga: Jadwal Liga 1 Minggu Ini, Laga Persija dan Persebaya Ditunda, Persib Hadapi Lawan Berat

2. Otot mudah lelah

 

Selain perasaan letih yang mengganggu, penderita kolesterol tinggi cenderung merasakan kelelahan luar biasa pada otot.

“Otot bisa lemah dan kurang bertenaga saat kadar kolesterol tinggi,” imbuh dokter berkacamata tersebut.

Alasannya sama seperti poin nomor 1, karena adanya penyempitan pada arteri atau pembuluh darah.

Ketika hal tersebut terus berlanjut, penderita kolesterol tinggi akan kesulitan berjalan hingga naik turun tangga.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x