Selain Obat, 5 Jenis Makanan Ini Bisa Bantu Menjaga Kesehatan Organ Ginjal

- 21 Oktober 2022, 19:15 WIB
Ilustrasi. Cara menjaga kesehatan ginjal
Ilustrasi. Cara menjaga kesehatan ginjal /Freepik/diana.grytsku

Pada kulit apel terdapat sumber antioksidan yang tinggi atau disebut quercetin dimana dapat melindungi sel otak.

Baca Juga: Jangan Minum Seperti Ini Kalau Tidak Mau Gagal Ginjal, dr. Zaidul Akbar Berikan Peringatan

2. Sayur Bayam

Makanan selanjutnya yang dapat membantu menjaga kesehatan ginjal adalah sayur bayam. Sayur bayam diketahui memiliki kandungan vitamin A, C, K dan folat, serta betakaroten.

Kandungan-kandungan tersebut bermanfaat untuk kesehatan sistem kekebalan dan melindungi penglihatan.

Kemudian magnesium serta antioksidan pada bayam baik untuk melindungi kesehatan ginjal dari radikal bebas.

3. Ikan dengan kandungan Omega 3 tinggi.

Ikan dengan kandungan lemak omega 3 memiliki pun diketahui memiliki manfaat untuk menjaga kesehatan organ ginjal.

Omega 3 pada ikan pun memiliki peran penting untuk tubuh, dimana dapat mengontrol pembekuan darah dan membangun membran sel otak.

Kandungan lemak omega 3 dapat mengurangi kadar lemak dalam darah dan juga sedikit menurunkan tekanan darah.

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah