15 Saran Nama Bayi Perempuan 1 Kata Inspirasi Tokoh Islam di Dunia, Bermakna Keren dan Jarang Digunakan!

- 11 September 2022, 17:15 WIB
Berikut ini 15 saran nama bayi perempuan 1 kata, yang terinspirasi dari tokoh-tokoh perempuan Islam di seluruh dunia.
Berikut ini 15 saran nama bayi perempuan 1 kata, yang terinspirasi dari tokoh-tokoh perempuan Islam di seluruh dunia. /

2. Rabiya

Nama Rabiya juga bisa digunakan untuk nama anak perempuan, terinspirasi dari tokoh perempuan Islam terkenal.

Rabiya merupakan tokoh sufi perempuan pertama, yang sangat mencintai Allah. Rabiya dijuluki sebagai ibu dari para sufi besar, dia sama sekali tidak tertarik dengan kehidupan duniawi.

3. Shirin

Ada pula Shirin, yang bisa digunakan untuk nama anak perempuan. Shirin diambil dari seorang perempuan muslim pertama, yang mendapatkan penghargaan Nobel Perdamaian pada tahun 2003.

4. Nusaybah

Selanjutnya, ada Nusaybah, terinspirasi dari salah satu sahabat Rasul adalah Nusaybah binti Ka'ab.

Baca Juga: Istana Kebakaran Jenggot Gegara Hacker Bjorka, Seberapa Valid Data yang Diretas? Simak Penelusurannya

Nusaybah binti Ka'ab merupakan satu dari dua perempuan yang pernah berbaiat kepada Rasulullah di Aqabah, dengan 70 pria lainnya.

5. Laleh

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah