Cara Mengatasi Tanaman Aglonema yang Sakit dan Rusak, Segera Operasi dan Beri Perawatan Ini

- 13 Agustus 2022, 12:00 WIB
Berikut adalah cara mengatasi tanaman aglonema yang mulai sakit dan rusak.
Berikut adalah cara mengatasi tanaman aglonema yang mulai sakit dan rusak. /Tangkap Layar Youtube.com/AFN ID

Kemudian susun daun hingga rapi dan diikat menggunakan karet gelang agar terjaga kelembabannya.

Langkah terakhir, tanam kembali aglonema yang sudah dioperasi menggunakan arang tempurung untuk ditauh di bawah pot.

Baca Juga: Punya Energi dan Tuah Positif Tinggi, 5 Burung Penarik Khodam Rezeki Ini Recommended Dipelihara!

Kemudian gunakan sekam mentah, pupuk kandang sedikit yang sudah halus dan tanah subur.

Jika sudah ditanam, jangan lupa siram tanaman aglonema tersebut dengan air larutan fungisida untuk menghindari adanya semut atau hama lainnya.

Setelah disiram, tutup atau sungkup pakai plastik bening hingga setengah pot, untuk menjaga kelembaban daun dan batang yang sudah dicacah.

Pastikan media tanam bagian bawah tidak terhalang oleh plastik, agar sirkulasi udara tetap terbuka.

Baca Juga: NONTON SEKARANG Big Mouth Episode 5, Big Mouse Asli Kian Dekat Usai Nama Pembeli Narkoba Terungkap?

Biarkan sekitar 2 minggu lebih hingga terlihat segar, kemudian aglonema sudah bisa dibuka dan perkenalkan dengan udara.

Demikian itulah informasi mengenai cara mengatasi tanaman aglonema yang mulai sakit dan rusak.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah