10 Ide Lomba 17 Agustus Paling Kekinian, Kreatif, dan Seru! Cocok Buat Anak-anak

- 5 Agustus 2022, 14:54 WIB
10 ide lomba 17 Agustus ini paling seru, kekinian, dan kreatif ini sangat cocok untuk anak-anak.
10 ide lomba 17 Agustus ini paling seru, kekinian, dan kreatif ini sangat cocok untuk anak-anak. /Ron Lach/Pexels

Ide lomba berikutnya yang cukup kreatif dan seru yaitu memasukkan paku ke dalam galon.

Ikatkan tali rafia pada paku, kemudian lilitkan ke pinggang peserta. Agar lomba ini semakin seru, sebaiknya dilakukan untuk 3 atau 4 orang.

5. Balap karung kekinian

Balap karung dan lomba 17 Agustus seperti sudah tidak asing lagi di telinga masyarakat.

Lomba balap karung dapat dilakukan memakai karung goni atau sarung yang sudah tidak terpakai.

Agar lomba balap karung yang dilakukan semakin seru dan kreatif, panitia dapat memberikan aksesori seperti rambut palsu.

Baca Juga: 15 Link Twibbon 17 Agustus 2022 HUT RI ke 77, Sambut Hari Kemerdekaan dengan Ucapan di Status Sosmed

6. Makan kerupuk

Lomba makan kerupuk sudah tak asing ditemui pada 17 Agustus. Tak hanya orang dewasa, anak-anak pun menyukai lomba ini.

Untuk menambah keseruan, kerupuk dapat dilumuri kecap dengan jumlah yang sangat banyak.

Halaman:

Editor: Haidar Rais

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah