Bukan Sembarang Pupuk, Bahan Sisa Dapur Ini Bisa Buat Aglonema Kesayangan Anda Subur dan Juga Rimbun

- 5 Agustus 2022, 12:00 WIB
Ilustrasi Aglonema berdaun jumbo, subur dan rimbun.
Ilustrasi Aglonema berdaun jumbo, subur dan rimbun. /Tangkapan layar youtube.com / Flower Mix Studio.

Baca Juga: Kapan Puasa Asyura 2022? Simak Jadwal Puasa Muharram Berikut Keutamaannya, Jangan Lewatkan!

Selain itu juga cangkang telur bisa membuat pH netral pada tanaman khususnya aglonema. Karena pH yang terlalu asam akan merusak tanaman, namun jika kurang juga ternyata akan membuat tanaman kerdil.

Pemberian campuran air rendaman bawang merah diketahui sebagai perangsang pertumbuhan pada aglonema baik akar, tunas maupun daun dan juga batang.

Sedangkan air cucian beras mengandung vitamin B 1 yang cukup tinggi dan itu dapat merangsang tunas, merangsang pertumbuhan akar dan menghilangkan stres pada aglonema kesayangan anda.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah