Inilah Obat Alami Paling Baik untuk Asam Lambung, Bisa Menyeimbangkan Enzim Kata dr. Zaidul Akbar

- 18 Mei 2022, 15:45 WIB
dr. Zaidul Akbar mengungkap cara mengobati penyakit asam lambung yang kerap muncul setelah merayakan lebaran Hari Raya Idul Fitri.
dr. Zaidul Akbar mengungkap cara mengobati penyakit asam lambung yang kerap muncul setelah merayakan lebaran Hari Raya Idul Fitri. /Tangkap layar YouTube.com/dr. Zaidul Akbar Official

MAPAY BANDUNG - Terdapat berbagai macam obat yang bisa dikonsumsi untuk mengatasi masalah asam lambung.

Seperti obat alami ala dr. Zaidul Akbar ini yang dianggap sepagai obat paling baik untuk mengatasi masalah asam lambung.

Pasalnya obat alami ala dr. Zaidul Akbar ini selain bisa mengatasi masalah asam lambung, bisa juga untuk menyeimbangkan enzim di lambung.

Dengan begitu, obat alami ala dr. Zaidul Akbar ini juga sangat bermanfaat untuk mencegah terjadinya masalah asam lambung.

Baca Juga: Mengerikan Seperti Ini Wujud Sengarturih dan Banarogoh, Makhluk Halus pada Kisah Sewu Dino

Perlu diketahui sebelumnya bahwa sebenarnya penyakit asam lambung disebabkan oleh ketidakseimbangan enzim pada tubuh.

Sehingga cara mengobatinya bukan menghentikan asam lambung, tetapi lebih diseimbangkan saja enzim yang ada pada tubuh.

Dikutip MapayBandung.com dari video di kanal YouTube Bamol TV Rabu 18 Mei 2022, dr. Zaidul Akbar menyarankan untuk mengobati asam lambung dengan mengkonsumsi jeruk nipis, madu, garam, dan labu.

Baca Juga: Katuranggan Perkutut 1 Ini Bisa Bawa Hoki dan Rezeki Besar, Ahli Spritual: Dia Pemimpin dari Perkutut Lain

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x