Inilah 3 Tanda Jika Sudah Mendekati Persalinan, Nomor 3 Suka Dianggap Biasa, Kata Bidan Kriwil

- 18 Mei 2022, 13:45 WIB
Ilustrasi /Tips mempersiapkan kelahiran ibu hamil.
Ilustrasi /Tips mempersiapkan kelahiran ibu hamil. /Pixabay.com/fezailc

2. Pecah ketuban

Pecahnya ketuban ini pada setiap kehamilan tidak akan sama, akan tetapi jika merasakan basah seperti pipis maka bumil harus segera ke fasilitas kesehatan.

Baca Juga: Kebiasaan Burung Perkutut Ini Mendoakan Kekayaan Melimpah, Unik! Lihat Posisi Buang Airnya

Baca Juga: Ampuh untuk Diabetes! Gula Darah Bisa Turun dengan Cepat Jika Konsumsi Rempah Ini Kata dr. Zaidul Akbar

“Jadi kalau ketubannya sudah rembes, mau sudah kencang atau belum atau sudah keluar darah atau belum, pokoknya harus segera ke fasilitas kesehatan,” tegas Bidan Ony.

Kemudian untuk membedakan itu air ketuban atau tidak, bidan Kriwil memberikan penjelasan sebagai berikut:

- Ketuban memiliki bau yang khas dan sedikit amis

- Bersifat basa dan dapat dicek dengan kertas lakmus

“Saat pengecekan dengan kertas lakmus yang berwarna pink jika itu benar air ketuban maka kertas tersebut harus nya berubah menjadi warna biru,” tambah bidan Kriwil.

Baca Juga: Penglihatan Kabur dan 3 Hal ini Jadi Tanda Ajal Seseorang Sudah Dekat, Segera Tobat Jika Alami Salah Satunya

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah