Jangan Sampai Komplikasi! Kenali 5 Bahaya Tekanan Darah Tinggi pada Tubuh Kata dr. Ema Surya Pertiwi

- 15 Mei 2022, 15:45 WIB
Dokter yang juga healthy vlogger dr. Ema Surya Pertiwi membagikan 5 bahaya tekanan darah tinggi pada tubuh, bisa sebabkan komplikasi.
Dokter yang juga healthy vlogger dr. Ema Surya Pertiwi membagikan 5 bahaya tekanan darah tinggi pada tubuh, bisa sebabkan komplikasi. /YouTube Emasuperr

2. Stroke pada otak

Peningkatan darah tinggi, adanya plak maupun sumbatan dan aliran darah yang mengental bisa meningkatkan risiko sumbatan pada area pembuluh darah di otak.

Selain itu, dr. Ema menjelaskan risiko pecahnya pembuluh darah di bagian otak yang menyebabkan kondisi TIA atau stroke pada otak bagi penderita hipertensi.

Baca Juga: Bahan Alami Ini Ternyata Bisa Bikin Awet Muda Kata dr. Saddam Ismail, Konsumsi Secara Rutin

3. Risiko serangan jantung

dr. Ema mengungkap tekanan darah tinggi akan meningkatkan penebalan pembuluh darah arteri bahkan bisa melemahkan pembuluh darah pada jantung.

Jika terdapat endapan atau plak akibat kolesterol tinggi ataupun zat-zat kimia lain dapat mempersempit pembuluh darah terutama di area jantung.

"Saat mengalami sumbatan ataupun lemah pembuluh darahnya akan meningkatkan risiko serangan jantung pada penderita hipertensi," ujar dr. Ema.

4. Kerusakan ginjal

Ginjal sendiri berfungsi menyaring darah dari seluruh tubuh dan bekerja membantu membuang racun-racun pada tubuh.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah