Benarkah Minum Air Es Saat Cuaca Panas Bikin Ginjal Rusak? dr. Zaidul Akbar Beri Jawaban Mencengangkan

- 14 Mei 2022, 20:45 WIB
Ilustrasi. Dokter yang juga ahli herbal dr. Zaidul Akbar menjelaskan bahwa minum air es saat cuaca panas bisa membuat ginjal rusak dan tergerus.
Ilustrasi. Dokter yang juga ahli herbal dr. Zaidul Akbar menjelaskan bahwa minum air es saat cuaca panas bisa membuat ginjal rusak dan tergerus. /Pixabay.com/ cocoparisienne

Sebab jika terlalu banyak minum air dingin, hal itu akan memperberat kinerja ginjal, ungkap penggagas buku Jurus Sehat Rasulullah tersebut.

Apalagi jika seseorang telah mencoba minum air dingin, ia bakal merasa ketagihan.

"Minum air dingin bisa bikin nagih lagi," ucapnya

Tak hanya memperberat kinerja ginjal dan bikin ketagihan, ada dampak yang amat berbahaya dibalik kebiasaan minum air dingin.

"Orang yang sering minum air dingin, lama-lama ginjalnya bisa tergerus," jelas dr. Zaidul Akbar.

Baca Juga: Bersihkan Paru-Paru Kotor dan Hilangkan Kecanduan Rokok dengan Mentimun, dr. Zaidul Akbar Bagikan Caranya

Maka dari itu, dr. Zaidul Akbar menyarankan agar air yang diminum, berada dalam kondisi yang tidak terlalu dingin, juga tidak begitu panas.

Selain kebiasaan minum air dingin, ada satu lagi kebiasaan minum yang bisa merusak ginjal.

Menurut dr. Zaidul Akbar, minum ketika makan juga tak kalah buruk dari minum air dingin.

"Minum lagi makan itu buruk luar biasa," tutur dr. Zaidul Akbar.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah