Ngeri! Salah Minum Air Bisa Bikin Ginjal Tergerus, dr. Zaidul Akbar Singgung 4 Kebiasaan Buruk Saat Minum

- 14 Mei 2022, 06:45 WIB
Ilustrasi minum air putih. Dokter yang juga pendakwah dr. Zaidul Akbar mengungkap 4 kebiasaan buruk yang wajib dihindari karena bisa menggerus ginjal kalau dilakukan.
Ilustrasi minum air putih. Dokter yang juga pendakwah dr. Zaidul Akbar mengungkap 4 kebiasaan buruk yang wajib dihindari karena bisa menggerus ginjal kalau dilakukan. /Pexels/Daria Shevtsova

Padahal, minum air saat makan kerap dilakukan orang-orang dan telah jadi kebiasaan sehari-hari.

"Minum lagi makan itu buruk luar biasa," tutur dr. Zaidul Akbar

Maka, dr. Zaidul Akbar menyarankan agar seseorang minum air pada 15-30 menit sebelum makan.

4. Minum air setelah makan

Seperti poin nomor 3, minum air sesaat setelah makan juga sama buruknya bagi kesehatan ginjal.

Apalagi jika seseorang langsung minum selang kurang dari 5 menit setelah ia makan.

Sebaiknya, minum air setelah makan dilakukan pada 15-30 menit setelah menyelesaikan makanannya, agar kinerja ginjal tidak terganggu, yang bisa berdampak pada masalah kesehatan organ tubuh tersebut.

Itulah 4 kebiasaan minum air yang bisa menggerus permukaan ginjal menurut dr. Zaidul Akbar.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah