Wajah Terlihat Tua Bukan Karena Usia, Tapi Karena Banyak Makan Ini Kata dr. Zaidul Akbar

- 22 April 2022, 15:45 WIB
Dokter Zaidul Akbar menjelaskan penyebab wajah tua.
Dokter Zaidul Akbar menjelaskan penyebab wajah tua. /Tangkap layar YouTube.com/dr. Zaidul Akbar Official

Makanan yang mengandung banyak glukosa seperti nasi putih dan gula pasir itulah yang membuat wajah seseorang terlihat jauh lebih tua.

"Tanya tiap hari makan apa. Pagi-pagi sarapan pagi sudah nasi goreng, tambah teh manis, tambah gorengan," tuturnya.

Maka dari itu, lanjut dr. Zaidul Akbar penting bagi kita untuk menjaga pola makan agar tubuh dan wajah tetap sehat.

Baca Juga: Setelah Dajjal Kalah dan Yakjuj Makjuj Binasa, Ini yang Akan Terjadi Pada Manusia

"Segala sesuatu yang kita buat akan kembali ke kita juga," pungkasnya.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x