Sakit Kepala Ternyata Disebabkan Karena Tubuh Kekurangan Ini, Begini Cara Mengatasinya Kata dr. Zaidul Akbar

- 2 April 2022, 08:15 WIB
Cara mengobati sakit kepala ala dr. Zaidul Akbar
Cara mengobati sakit kepala ala dr. Zaidul Akbar /Pixabay/Sammy

MAPAY BANDUNG - Masalah sakit kepala yang dialami seaeorang sebenarnya bisa muncul secara bertahap atau mendadak.

Rasa nyeri ketika sakit kepala juga biasanya bisa muncul di salah satu sisi kepala atau bahkan di seluruh bagian kepala.

dr. Zaidul Akbar yang merupakan dokter sekaligus pendakwah kali ini akan mengungkap beberapa cara untuk mengatasi sakit kepala.

Baca Juga: Sering Kesemutan dan Tangan Kaku? Atasi dengan Terapi Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Pada umumnya sakit kepala sering terjadi dikarenakan kurangnya cairan pada tubuh, namun ada juga beberapa pemicu lainnya.

Sebenarnya penyebab sakit kepala itu beragam, mulai dari kekurangan oksigen ke otak, aliran darah tidak lancar, atau kekurangan glukosa pada tubuh.

"Jika sakit kepala sedang menyerang, terutama saat kekurangan cairan, bisa tingkatkan konsumsi air putih hangat," ujar dr. Zaidul Akbar seperti yang dikutip MapayBandung.com dari video di kanal YouTube dr. Zaidul Akbar Official Jumat, 1 April 2022.

Baca Juga: Tubuh Bermasalah Ditandai Perut Mudah Kembung dan Sakit Kepala, Atasi Pakai 3 Detox Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Kemudian tambahannya bisa juga konsumsi air madu yang dicampurkan dengan garam mineral, bukan garam dapur.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x