Tips Mengecilkan Pori-pori Wajah menurut dr. Richard Lee yang Low Budget dan Murah Banget!

- 14 Maret 2022, 16:45 WIB
Cara ampuh mengecilkan pori-pori wajah dengan cepat menurut dr. Sung, pakai cara ini.
Cara ampuh mengecilkan pori-pori wajah dengan cepat menurut dr. Sung, pakai cara ini. /Tangkap Layar YouTube SB30 Health

dr. Richard Lee merekomendasikan menggunakan Micellar Water karena sangat bagus digunakan untuk menghindari pori-pori besar.

Karena akan mengangkat minyak dan mengurangi frekuensi timbulnya minyak dan komedo

"Dia dari water base bisa membersihkan pori-pori, bisa membersihkan make up tapi tanpa menimbulkan residu," kata dr. Richard Lee.

Baca Juga: dr. Ema Ungkap 9 Bahaya Tekanan Darah Tinggi Jika Dibiarkan, Bisa Mengancam Nyawa

2. Melakukan Deep Cleansing

Deep Cleansing adalah salah satu metode membersihkan wajah secara mendalam yang mampu mengangkat komedo dan sel kulit mati.

"Kalau misalnya ada pori-pori yang didalamnya ada komedo impossible kalo kita ngomong pori-pori akan kecil, jadi satu-satunya ya keluarin dulu dong komedonya baru bisa pori-pori nya mengecil," kata dr. Richard Lee.

Hal ini, cara mengeluarkan komedo perlu tindakan medis berupa facial peeling dari klinik kecantikan yang harganya relatif lebih murah.

Baca Juga: Keseringan Makan Mie Instan Sebabkan Perut Buncit hingga Obesitas Kata dr. Zaidul Akbar, Kurangi Sekarang!

3. Menggunakan Pore Pack atau Pore Strip

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah