dr. Zaidul Akbar Ungkap 7 Manfaat Puasa Bagi Kesehatan, Salahsatunya Bisa Matikan Penyakit Berbahaya Ini

- 14 Maret 2022, 14:45 WIB
Ilustrasi puasa.  Dokter pendakwah dr. Zaidul Akbar mengungkap 7 manfaat dari puasa untuk kesehatan tubuh yang salah satunya dapat mematikan penyakit berbahaya.
Ilustrasi puasa. Dokter pendakwah dr. Zaidul Akbar mengungkap 7 manfaat dari puasa untuk kesehatan tubuh yang salah satunya dapat mematikan penyakit berbahaya. /PEXELS/Engin Akyurt

2. Sebagai stemcell tubuh

Selanjutnya, puasa merupakan stemcell alami yang bisa dilakukan oleh tubuh manusia.

Baca Juga: dr. Saddam Ismail Beberkan 8 Manfaat Temulawak Untuk Kesehatan, Salahsatunya Atasi Jerawat

3. Peningkatan keton

Ketika benda keton muncul, maka akan menjadi pembakar lemak dan puasa menjadi bahan bakarnya.

“Jadi puasa itu memberikan kesempatan badan kita untuk bakar lemak, catatannya apa? Begini konsepnya saat berbuka puasa cukup makan kurma dan biarkan tubuh memakai cadangan timbunan lemak, penyakit dan segala macam yang berlimpah,” tutur dr. Zaidul Akbar.

4. Tubuh mengalihkan tenaga

Saat puasa, tubuh akan mengalihkan tenaga dari cadangan. Adapun cadangan tersebut bisa berupa lemak atau energi yang masih menimbun dalam tubuh.

Sehingga dapat membuat pembakaran lemak menjadi lebih optimal dan tidak ada sisa lemak atau zat yang tidak berguna di tubuh.

Baca Juga: Mulai Hari Ini, MRT Jakarta Bolehkan Tempat Duduk Kembali Diisi Penumpang 100 Persen

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah