Bikin Jantung Jadi Sehat, Inilah Makanan yang Direkomendasikan dr. Saddam Ismail

- 2 Maret 2022, 08:15 WIB
Sering lakukan kebiasaan ini bisa merusak jantung kata dr. Saddam Ismail.
Sering lakukan kebiasaan ini bisa merusak jantung kata dr. Saddam Ismail. /Tangkap layar YouTube/Saddam Ismail.

MAPAY BANDUNG - Menjaga kesehatan jantung memang bukan hanya dari pola hidup saja, tetapi pola makan pun harus di jaga.

Seperti mulai mengkonsumsi secara rutin buah-buahan dan sayuran, selain itu ada pula beberapa makanan yang dapat menjaga kesehatan jantung.

Rekomendasi makanan yang sehat bagi jantung ini akan diungkap oleh dokter yang sekaligus healthy vlogger yakni dr. Saddam Ismail.

Baca Juga: dr. Saddam Ismail Ungkap 7 Bahan Alami Mengatasi Tekanan Darah Tinggi, Nomor 3 Terbuat dari Akar, Sudah Coba?

Makanan pertama menurut dr. Saddam Ismail yakni ikan salmon, karena ikan ini mengandung asam lemak omega 3.

"Kandungan pada ikan salmon ini, dapat menurunkan kadar trigliserida, kolesterol, dan mengurangi resiko peradangan," ungkap dr. Saddam Ismail seperti yang dikutip MapayBandung.com dari video di kanal YouTube Saddam Ismail Selasa, 1 Maret 2022.

Sehingga kandungan lemak omega 3 yang terdapat di ikan salmon ini, sangat baik untuk membuat jantung sehat.

Baca Juga: Penampakan Menyeramkan Raja Jin Penghuni Sungai Angker, Dede Inoen: Giginya Besar, Cakarnya Seperti Elang

Bahan makanan yang kedua adalah rempah-rempah, bahan ini dapat digunakan sebagai pengganti garam.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah