Tingkatkan Imunitas Tubuh dengan Resep Infused Water dari Buah Manis Asam Segar Ini Kata dr. Zaidul Akbar

- 24 Februari 2022, 21:45 WIB
Ilustrasi penampakan wujud infused water yang diolah dalam kemasan botol.
Ilustrasi penampakan wujud infused water yang diolah dalam kemasan botol. / Portalkalteng.com/freepik.com

- Menurunkan berat badan
- Menjaga kesehatan jantung
- Mencegah radikal bebas
- Membunuh parasit intestinal
- Mencegah kanker
- Menyehatkan mata
- Meningkatkan kesuburan
- Menghilangkan jerawat dan kutil
- Meningkatkan sistem imun tubuh
- Mengobati arthritis.

Lalu, bagaimana cara membuat infused water nanas? Berikut resep yang bisa dicoba di rumah.

Baca Juga: Virus dan Penyakit Pergi Jauh Jika Rutin Konsumsi Resep Penambah Imunitas Ala dr. Zaidul Akbar, Catat Resepnya

Bahan yang perlu disiapkan, antara lain:

- Nanas beberapa potong
- Air putih 600 ml

Cara membuat:

Baca Juga: Asam Lambung Kumat? dr. Ema Beberkan Penyebab Asam Lambung dan 6 Jenis Makanan yang Bisa Atasinya

Rendam potongan nanas ke dalam botol yang berisikan 600 ml, lalu diamkan minimal selama 6 jam. Setelah itu, infused water nanas pun siap untuk diminum.

"Coba sesekali olah nanas dengan cara dibuat infused water, manfaatnya luar biasa. ini aman untuk semua kalangan, baik anak-anak, dewasa, ataupun lansia ya," kata dr. Zaidul Akbar.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah