Jadi Obat Alami yang Disebutkan Rasulullah dan Al-Qur'an, dr. Zaidul Akbar: Perbanyak Stok Bahan Ini di Dapur

- 9 Januari 2022, 13:45 WIB
Ilustrasi jahe.
Ilustrasi jahe. /PIXABAY jmexclusives

Jahe cocok untuk mengharumkan bau mulut, dan menolak bahaya makanan yang kasar dan dingin.

Baca Juga: KISAH NYATA! Usai Adopsi Ratusan Spirit Doll, Wanita Ini Sering Diikuti Arwah Gentayangan Korban Bunuh Diri

Menurut dr. Zaidul Akbar, kita mesti bersyukur karena tinggal di negara yang mempunyai tanaman obat yang berlimpah.

"Bersyukur kita tinggal di negara Indonesia, yang memiliki banyak rempah dan rimpang yang baik untuk kesehatan tubuh, seperti contohnya jahe. Jadi perbanyak stoknya di dapur ya," tambahnya.

Jahe adalah salah satu bahan dapur yang bisa ditemui dengan mudah, baik di pasar tradisional maupun supermarket.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah