Auto Tidur Nyenyak, Resep Minuman ala dr. Zaidul Akbar Ini Bisa Hilangkan Insomnia

3 Februari 2022, 09:15 WIB
Inilah 5 Penyebab Insomnia Menurut dr. Zaidul Akbar, Nomor 5 Paling Buruk /


MAPAY BANDUNG - Dokter yang juga pendakwah, dr. Zaidul Akbar mengatakan jika pola tidur yang buruk bisa menyebabkan insomnia.

Menurut dr. Zaidul Akbar, insomnia jangan dianggap sepele sebab dapat berdampak buruk bagi kesehatan tubuh.

Maka dari itu, dr. Zaidul Akbar yang merupakan seorang dokter dan penulis buku jsr, akan memberikan resep minuman untuk hilangkan insomnia.

Baca Juga: Gedung DPR RI Di-Lockdown! 9 Anggotanya Positif Covid-19

"Resep ultimate nya yaitu, minuman yang berbahan jahe," ungkap dr.Zaidul Akbar seperti yang dikutip MapayBandung.com dari video di kanal YouTube Bisikan.com Rabu, 2 Februari 2022.

Menurut dr. Zaidul Akbar, jika jahe dicampur pandan akan menjadi obat tidur yang efektif.

Selain menghangatkan, minuman berbahan jahe tersebut akan wangi karena campuran pandannya.

Baca Juga: Populer Hari Ini: Pesugihan Juragan Bakso Terungkap oleh Pengunjung hingga Alasan Yakjuj Makjuj Dikurung

Baca Juga: Cukup Rutinkan Amalan Ini, Rumah Tangga Tenang, Aman dan Terhindar dari Gangguan, Kata Syekh Ali Jaber

Cara mengkonsumsinya, dr. Zaidul Akbar menyarankan untuk diminum menjelang tidur saat malam hari.

"Jika minum resep ini dimalam hari, maka saat bangun auto lebih segar," tutur dr.Zaidul Akbar.

Karena biasanya, saat bangun tidur keadaan tubuh kerap tidak enak yang disebabkan oleh kurangnya kualitas tidur pada saat malam hari.

Selain bisa menangkan saat tidur, menurut dr. Zaidul Akbar minuman jahe dan pandan juga bisa mengurangi stress.

Baca Juga: Dahsyat Banget! Mulai Sekarang Rutin Lakukan Amalan Ini, Bisa Jadi Penolak Bala Kata Syekh Ali Jaber

Seperti permasalahan yang ada di otak ataupun masalah-masalah kesehatan lainnnya dapat diatasi dengan minuman jahe dan pandan tersebut.

Produk penenang ini cocok untuk di konsumsi, karena berbasis stress relate. Karena produk pandan sendiri, bersifat sedatif atau sejenis bahan penenang.***

Editor: Asep Yusuf Anshori

Tags

Terkini

Terpopuler