Dijamin Gacor! Inilah 7 Penyebab dan Cara Mengatasi Burung Perkutut yang Tidak Bersuara

- 12 Juni 2022, 21:30 WIB
Inilah 7 penyebab dan cara mengatasi burung perkutut yang tidak bersuara.
Inilah 7 penyebab dan cara mengatasi burung perkutut yang tidak bersuara. /YouTube Sobat Jejak Alam.



MAPAY BANDUNG - Banyak faktor dan penyebab yang menjadikan burung perkutut tidak gacor bahkan tidak bersuara.

Burung perkutut yang tidak gacor dan tidak bersuara biasanya karena salah perawatan, makanan, kenyamanan, kesehatan hingga tingkat stres.

Oleh karena itu, penting bagi para pecinta burung perkutut untuk mengetahui beberapa penyebab burung perkutut tidak gacor bahkan tidak bersuara.

Baca Juga: SEDANG BERLANGSUNG, Ini Link Live Streaming Persib vs Bali United di Piala Presiden 2022 Malam Ini

Dilansir MapayBandung.com dari kanal Youtube Majalah Loverbird pada Minggu 12 Juni 2022, berikut 7 penyebab burung perkutut tidak bersuara serta cara mengatasinya.

1. Salah perawatan

Burung perkutut yang tidak bersuara dan menyebabkan tidak gacor adalah bisa jadi karena salah perawatan.

Burung perkutut suka dengan suasana panas sehingga sebisa mungkin anda harus sering-sering menjemurnya di bawah sinar matahari.

Atau mungkin karena terlalu sering dimandikan, hal itu sebaiknya dihindari karena dapat menyebabkan burung perkutut menjadi sakit.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x