Cara Bersihkan Kutu pada Burung Perkutut, Tak Usah Bahan Kimia! Cukup Pakai Rendaman Air Rahasia Ini

- 10 Juni 2022, 17:30 WIB
Inilah cara membersihkan kutu yang ada pada burung perkutut yang tidak harus menggunakan bahan kimia, cukup memakai rendaman air rahasia.
Inilah cara membersihkan kutu yang ada pada burung perkutut yang tidak harus menggunakan bahan kimia, cukup memakai rendaman air rahasia. /kanal YouTube Sedulur Tani dan Ternak

Baca Juga: 2 Perawatan Mudah Agar Burung Perkutut Rajin Berbunyi Nyaring, salah Satunya Mandikan dengan Air Cucian Ini

Setelah burung perkutut dimandikan, angin-anginkan terlebih dahulu hingga burung sedikit lembab kemudian jemur pada kerekan burung atau di depan pekarangan rumah.

Pemberian vitamin dan jamu dapat dilakukan setelah ritual mandi menggunakan air rendaman beras selesai.

Gunakan minyak ikan, vitamin racikan sendiri yang terdiri dari rempah-rempah, atau kacang hijau untuk menjaga stamina burung perkutut.

Tak lupa untuk memberikan probiotik yang telah dilarutkan pada wadah minum agar pertumbuhan bulu burung perkutut semakin lebat.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x