Diduga Sebagai Lokasi KKN di Desa Penari, Indigo dan Ahli Spiritual Ungkap Kengerian Alas Gumitir Sebenarnya

- 14 Mei 2022, 18:30 WIB
Misteri Alas Gumitir, Pasar Setan dan Rumah Para Arwah/ Youtube Sobat Asik
Misteri Alas Gumitir, Pasar Setan dan Rumah Para Arwah/ Youtube Sobat Asik /Youtube Sobat Asik

“Tempatnya itu seperti tempat yang dikutuk atau diasingkan dan tidak boleh dihuni oleh orang lain,” ucapnya.

Baca Juga: Gawat! 7 Jenis Makanan Ini Bisa Bikin Kulit Berminyak, Salahsatunya Daging Merah, Segera Hindari

“Terlepas dari itu semua, terkadang para mahasiswa KKN mereka terlalu enjoy,” sambungnya.

Frisly Herlind bahkan mengungkap jika lokasi KKN di Desa Penari berada di sebuah kaki gunung di Pulau Jawa bagian timur.

“Desa ini memang ada dan yang aku temui itu daerahnya jauh dan ada hutan dekat dengan kaki gunung,” ucapnya.

Alas Gumitir yang disebut sebagai lokasi KKN di Desa Penari terlihat dari berbagai petunjuk yang sesuai dengan kisah yang diangkat ke layar lebar.

Patung penari gandrung yang terlihat saat melintasi kawasan hutan Alas Gumitir ini adalah petunjuk kuat keberadaan lokasi KKN di Desa Penari.

Baca Juga: Inilah 7 Tafsir Mimpi Betemu Seseorang Menurut Primbon Jawa, Salahsatunya Rahasia Akan Terbongkar

Dari berbagai cerita yang beredar, patung penari gandrung ini sering terlihat bergerak layaknya orang yang sedang menari.

“Benda-benda semacam patung yang membentuk perwujudan manusia, terlebih posisinya di hutan itu sering diisi makhluk,” ucap paranormal Ki Kusumo.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah