Dijamin Produktif dan Selalu Fokus, Inilah 2 Cara Tidur Berkualitas Menurut Pakar Spiritual

- 10 Mei 2022, 10:30 WIB
Ilustrasi tidur.  Pakar spritual Jawa atau Kejawen, Mbah Yadi mengungkap 2 cara tidur berkualitas yang bisa membuat kita lebih produktif dan selalu fokus.
Ilustrasi tidur. Pakar spritual Jawa atau Kejawen, Mbah Yadi mengungkap 2 cara tidur berkualitas yang bisa membuat kita lebih produktif dan selalu fokus. /Pexels/Ketut Subiyanto



MAPAY BANDUNG - Tidur adalah suatu kegiatan yang sangat penting dalam hidup manusia.

Tidur yang baik dan cukup akan membuat seseorang menjadi sehat dan kehidupannya menjadi produktif.

Dalam Ilmu Kejawen juga diterangkan bagaimana cara tidur yang berkualitas.

Jika seseorang mampu menjaga kualitas tidurnya, maka dijamin kehidupannya akan produktif dan konsentrasinya selalu fokus terjaga.

Menurut pakar spritual Jawa atau Kejawen, Mbah Yadi, ada 2 cara tidur berkualitas yang bisa dilakukan.

Baca Juga: Klok Ingin Menang Saat Timnas Bersua Timor Leste di SEA Games Malam Ini

Seperti dikutip MapayBandung.com dari kanal Youtube ESA Production pada Senin 9 Mei 2022, berikut penjelasan Mbah Yadi tentang 2 cara tidur berkualitas.

"Dengan tidur berkualitas itu akan mempunyai kemanfaatan-kemanfaatan tersendiri, tidur berkualitas maka konsentrasi kita akan semakin fokus, kemudian produktifitas kita dalam bekerja akan semakin meningkat," terang Mbah Yadi.

1. Tidur setelah Isya

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x