Warna Baju Lebaran Pembawa Keberuntungan Sesuai Hari Lahir Menurut Primbon Jawa, Segera Miliki Koleksinya

- 9 April 2022, 16:00 WIB
Ilustrasi baju. Inilah 3 cara mudah agar baju tidak kusut tanpa disetrika.
Ilustrasi baju. Inilah 3 cara mudah agar baju tidak kusut tanpa disetrika. /Pexels/polina tankilevitch.

“Ketika energi positif semakin meningkat, maka otomatis akan menarik aura keberuntungan pada diri Anda,” sambungnya.

4. Kamis

Terlahir pada hari Kamis sangat cocok mengenakan baju lebaran warna merah.

Dengan memakai baju aksen warna merah, dipercaya akan lebih beruntung tak hanya di hari lebaran saja.

Baca Juga: Atasi Asam Urat dengan Konsumsi 6 Terbaik Makanan Alami Ini Kata dr. Saddam Ismail

5. Jumat

Sedangkan untuk Anda yang terlahir pada hari Jumat, baju yang dapat membawa keberuntungan di hari raya lebaran nanti adalah warna hitam.

“Menurut ilmu 'titen' Jawa, baju dengan aksen warna hitam biasanya akan lebih banyak beruntungnya,” tutur Mbah Yadi.

Diperkenankan untuk memakai baju warna coklat atau lainnya, asalkan ada satu aksen warna hitam yang dipakai.

6. Sabtu

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x