Lirik Lagu Maaf Dari Surga - Element

- 19 September 2022, 22:00 WIB
Lirik lagu 'Maaf dari Surga' dari Element.
Lirik lagu 'Maaf dari Surga' dari Element. /Tangkap layar Instagram.com/@billboard_ina

MAPAY BANDUNG - Berikut ini adalah lirik lagu maaf dari surga yang dinyanyikan Element.

Bagi anda generasi tahun 2000an pasti sudah tak asing dengan lagu maaf dari surga milik Element ini.

Seperti diketahui maaf dari surga merupakan singel milik grup band Element yang dirilis pada Agustus 2002 dalam album musik ketiga mereka bertajuk Paradoks.

Baca Juga: Siram Aglonema Pakai Cairan Ini, Tunggu 3 Hari Dijamin Tumbuh Subur

Lirik lagu maaf dari surga ini dicipatkan vokalis Element Ferdy Tahier.

Selain itu lagumaaf dari surga ini menjadi lagu andalan dari album Paradoks bersama lagu "Rahasa Hati" dan "Cinta Sejati".

Sambil bernostalgia inilah lirik lagu maaf dari surga dari Element:

Ku rasakan semua pedihmu
Saat kau panggil namaku
Merintih dalam sepimu
Namun sayangnya kau kini

Baca Juga: Meski Lolos ke Piala Asia U-20, Shin Tae-yong Ungkap Kelemahan Timnas U-20

Tak dapat lagi kusentuh
Tak mungkin pula ku rengkuh
Walau besarnya inginku

Maafkan bila aku tiada lagi di sisi
Kita terpisah ruang dan waktu

Tangis takkan sanggup mengulang lagi
Semua penyesalan di hati
Hanya lahirkan nestapa

Baca Juga: 3 Pesugihan Paling Populer Ini Kerap Memakan Tumbal, Salahsatunya Ada di Pantai Selatan, Nyi Roro Kidul?

Bila waktu memihakku
Harusnya ku bilang sayang
Harusnya ku bilang cinta
Karena semua milikmu

Maafkan bila aku tiada lagi di sisi
Kita terpisah ruang dan waktu
Tetaplah jalani mimpi walau tak bersamaku
Bahagiamu damaikan jiwaku ho
Ho ho ho ho ho ho ho ho

Maafkan bila aku tiada lagi di sisi
Kita terpisah ruang dan waktu

Tetaplah jalani mimpi walau tak bersamaku
Bahagiamu damaikan jiwaku oh

Baca Juga: Payudara Kecil Mudah Terangsang Saat Bercinta? Begini Penjelasan Dokter Haekal Anshari

Oh maafkan aku kita terpisah ruang dan waktu (ruang dan waktu)
Tetaplah kau jalani mimpi walau tak bersamaku
Bahagiamu damaikan jiwaku ho.***

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah