Jadwal Pertandingan Piala Dunia U-17 2023 Babak Penyisihan Grup, Timnas Indonesia Main Kapan?

- 6 November 2023, 11:30 WIB
Jadwal pertandingan lengkap Piala Dunia U-17 2023, yang akan digelar di Indonesia mulai Jumat 10 November 2023.
Jadwal pertandingan lengkap Piala Dunia U-17 2023, yang akan digelar di Indonesia mulai Jumat 10 November 2023. /Dok. FIFA/

MAPAY BANDUNG - Berikut ini adalah jadwal pertandingan lengkap Piala Dunia U-17 2023, yang akan digelar di Indonesia mulai Jumat 10 November 2023 mendatang.

Terdapat 6 grup dengan total 24 tim yang akan berlaga di Piala Dunia U-17 2023, termasuk salah satu di antaranya sang tuan rumah Timnas Indonesia.

Ada 4 stadion yang menjadi tempat berlangsungnya seluruh pertandingan Piala Dunia U-17 2023, antara lain Si Jalak Harupat Bandung, Gelora Bung Tomo Surabaya, Manahan Solo, Jakarta International Stadium (JIS), DKI Jakarta.

Baca Juga: 5 Musim Membersamai Persib Bandung, Nick Kuipers Punya Alasan Khusus, Begini Katanya

Dilansir MapayBandung.com dari PSSI, Senin 6 November 2023, berikut jadwal pertandingan lengkap Piala Dunia U-17 2023.

Grup A

Indonesia, Ekuador, Maroko, Panama

Jumat, 10 November:

- Panama vs Maroko (Gelora Bung Tomo/Pukul 16.00 WIB)
- Timnas Indonesia vs Ekuador (Gelora Bung Tomo/Pukul 19.00 WIB)

Senin, 13 November:

- Maroko vs Ekuador (Gelora Bung Tomo/Pukul 16.00 WIB)
- Timnas Indonesia vs Panama (Gelora Bung Tomo/Pukul 19.00 WIB)

Kamis, 16 November:

- Maroko vs Timnas Indonesia (Gelora Bung Tomo/Pukul 19.00 WIB)
- Ekuador vs Panama (Manahan/Pukul 19.00 WIB).

Baca Juga: Agus Masykur Rosyadi Resmi Mengundurkan Diri Sebagai Wakil Bupati Subang

Grup B

Spanyol, Mali, Uzbekistan, Kanada

Jumat, 10 November:

- Mali vs Uzbekistan (Manahan/Pukul 16.00 WIB)
- Spanyol vs Kanada (Manahan/Pukul 16.00 WIB)

Senin, 13 November:

- Spanyol vs Mali (Stadion Manahan/Pukul 16.00 WIB)
- Uzbekistan vs Kanada (Stadion Manahan/Pukul 16.00 WIB)

Kamis, 16 November:

- Uzbekistan vs Spanyol (Stadion Manahan/Pukul 16.00 WIB)
- Kanada vs Mali (Stadion Gelora Bung Tomo/Pukul 16.00 WIB).

Baca Juga: Bikin Seger Mata! Inilah 4 Tempat Wisata Favorit di Kota Banjar Jawa Barat

Grup C

Brasil, Inggris, Iran, Kaledonia Baru

Sabtu, 11 November:

- Kaledonia Baru vs Inggris (JIS/Pukul 16.00 WIB)
- Brasil vs Iran (JIS/Pukul 19.00 WIB)

Selasa, 14 November:

- Brasil vs Kaledonia Baru (JIS/Pukul 16.00 WIB)
- Inggris vs Iran (JIS/Pukul 19.00 WIB)

Jumat, 17 November:

- Inggris vs Brasil (JIS/Pukul 16.00 WIB)
- Iran vs Kaledonia Bar (Si Jalak Harupat/Pukul 16.00 WIB).

Grup D

Jepang, Argentina, Senegal, Polandia

Sabtu, 11 November:

- Jepang vs Polandia (Si Jalak Harupat/Pukul 16.00 WIB)
- Argentina vs Senegal (Si Jalak Harupat/Pukul 19.00 WIB)

Selasa, 14 November:

- Senegal vs Polandia (Si Jalak Harupat/Pukul 16.00 WIB)
- Jepang vs Argentina ((Si Jalak Harupat/Pukul 19.00 WIB)

Jumat, 17 November:

- Senegal vs Jepang (Si Jalak Harupat/Pukul 16.00 WIB)
- Polandia vs Argentina (JIS/Pukul 16.00 WIB).

Grup E

Prancis, Korea Selatan, Amerika Serikat, Burkina Faso

Minggu, 12 November:

- Prancis vs Burkina Faso (JIS/Pukul 16.00 WIB)
- Korea vs Amerika (JIS/Pukul 19.00 WIB)

Rabu 15 November:

- Amerika vs Burkina Faso (JIS/Pukul 16.00 WIB)
- Prancis vs Korea ((JIS/Pukul 19.00 WIB)

Sabtu, 18 November:

- Amerika vs Prancis (JIS/Pukul 16.00 WIB)
- Burkina Faso vs Korea (Si Jalak Harupat/Pukul 16.00 WIB).

Grup F

Meksiko, Jerman, Selandia Baru, Venezuela

Minggu, 12 November:

- Venezuela vs Selandia Baru (Si Jalak Harupat/Pukul 16.00 WIB)
- Meksiko vs Jerman (Si Jalak Harupat/Pukul 19.00 WIB)

Rabu 15 November:

- Meksiko vs Venezuela (Si Jalak Harupat/Pukul 16.00 WIB)
- Selandia Baru vs Jerman (Si Jalak Harupat/Pukul 19.00 WIB)

Sabtu, 18 November:

- Selandia Baru vs Meksiko (Si Jalak Harupat/Pukul 16.00 WIB)
- Jerman vs Venezuela (JIS/Pukul 16.00 WIB).***

 

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah