Serba-serbi WSBK Mandalika 2021: Warung Kopi dan Nasi Diserbu, hingga Sajikan Pesona Indah

- 21 November 2021, 16:11 WIB
Sirkuit Mandalika.
Sirkuit Mandalika. /ANTARA FOTO/Ahmad Subaidi

 

MAPAY BANDUNG - Ajang balap motor World Superbike (WSBK) 2021 di Sirkuit Mandalika Lombok Tengah, Nusa Tenggara Barat banyak berdampak positif bagi pegadang lokal.

Para penjual kopi dan nasi di sekitar sirkuit, memanfaatkan ajang WSBK 2021 menjadi ladang rezeki.

Tak hanya itu, WSBK 2021 juga menyuguhkan pesona yang indah di sekitar sirkuit.

Baca Juga: Teras Cihampelas, Proyek Mercusuar yang Tak Tentu Arah? (Bagian 3)

Kedatangan para penonton maupun kru dan pebalap pada ajang itu dimanfaatkan menjadi ladang rezeki bagi mereka maupun pedagang kaki lima di Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Mandalika.

Salah seorang pemilik warung kopi di Dusun Rangkep, Desa Kuta, Kecamatan Pujut mengatakan, ia sangat senang dengan adanya Sirkuit Mandalika.

"Kami sangat senang dan menyambut baik Sirkuit Mandalika ini," tutur seorang pemilik warung kopi Mariani, yang dikutip MapayBandung.com dari ANTARA, Minggu 21 November 2021.

Baca Juga: Stop 4 Makanan Ini, Badan Sehat Bugar dan Tidak Mudah Mengantuk Kata dr. Zaidul Akbar

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x