Jangan Asal Beli! Inilah 70 Merk Set Top Box atau Dekoder Digital Resmi Kominfo untuk Siaran TV Digital

- 1 November 2022, 12:55 WIB
Berikut ini 70 merek Set Top Box atau Dekoder resmi yang telah mendapat sertifikasi Kominfo.
Berikut ini 70 merek Set Top Box atau Dekoder resmi yang telah mendapat sertifikasi Kominfo. /Tangkapan layar siarandigital.kominfo.go.id

MAPAY BANDUNG – Mulai 2 November 2022, pemerintah secara resmi akan menghentikan siaran TV analog dan menggantinya menjadi digital.

Bagi seluruh masyarakat yang masih menggunakan antene TV analog, diharapkan untuk membeli Set Top Box (STB) atau dekoder yang sudah mendapat sertifikasi Kominfo.

Sebagai pengingat, beberapa waktu silam pemerintah telah merilis daftar 70 merek Set Top Box dari berbagai merek dan tipe yang dijamin resmi.

Mengingat peran STB sangat penting untuk mendapat siaran televisi, diharapkan masyarakat tidak membeli dekoder yang tidak dianjurkan Kominfo.

Baca Juga: Ridwan Kamil: Inovasi Digital Birokrasi Jabar Akan Jadi Contoh Kelas Dunia

Dikutip MapayBandung.com dari laman kominfo.go.id pada Senin 1 November 2022, berikut 70 merek dan model Set Top Box resmi yang tersertifikasi Kominfo.

A

  1. ADVAN DVB-10KK
  2. AKARI ADS-2230
  3. AKARI ADS-210
  4. AKARI ADS-168
  5. AKARI ADS-525
  6. ALDO AB3
  7. ALDO STB 03

C

  1. CBM CBM91T
  2. CBM CBM91TH
  3. CBM BSTB-2201
  4. CBM SEI130LN
  5. CBM DTP2162
  6. Crenova S-1807

E

  1. ERZA Genesis
  2. EVERCOSS STB Max
  3. EVERCOSS STB Pro
  4. EVERCOSS STB Mini
  5. EVERCOSS STB1
  6. EVINIX H-1

Baca Juga: 7 Fase Gerhana Bulan Total 8 November, Warga Jabar Bisa Saksikan dari Rumah Mulai Jam Segini

F

  1. FREEBOX H-1

G

  1. Goldsat SONIC
  2. Goldsat REVO

I

  1. ICHIKO 8000HD
  2. Infico ITB-202
  3. INTI 1407
  4. IOTO OMEGA

K

  1. KUBIK Kubik Arca DVB-T2

Baca Juga: 11 Arti Mimpi Hujan Menurut Islam, Makna Tafsir Ibnu Sirin Nomor 7 Patut Diwaspadai

L

  1. LUBY DIGITANT

M

  1. MATRIX APPLE DVB2IP
  2. MATRIX APPLE DVB-T2
  3. MATRIX APPLE DVB-T2 KUNING
  4. MATRIX CH-77
  5. MATRIX APPLE DVB-T2 SILVER
  6. MATRIX GARUDA DVB-T2
  7. MODIBOX PD-101
  8. Myvo STAR-01

N

  1. NEXTRON NT2000-D
  2. NEXTRON TR 1000
  3. NEXMEDIA NA1300/DVB-T2 MPEG4 HD
  4. NEXTRON VICSON 2000
  5. NEXT TV G-1
  6. NOISE DIAMOND

Baca Juga: Mulai Hari Ini 1 November 2022, Balik Nama Kendaraan Bermotor di Jabar Gratis Biaya Pokok dan Tanpa Denda

P

  1. Pioline DVB-T2
  2. POLYTRON PDV 610T2
  3. POLYTRON PDV 600T2
  4. POLYTRON PDV 620T2
  5. POLYTRON PDV700T2

S

  1. Signal Viewer SVSETB01
  2. SHARP STB-DD001I
  3. SUPERHD HD 168 GOL
  4. SUPER HD HD168

T

  1. TANAKA T2 Sniper
  2. TANAKA T2
  3. TANAKA T2 JURASSIC
  4. TANAKA T2 New
  5. TANAKA T-21 SPIDER
  6. TANAKA T-21 NEW SAMURAI
  7. TANAKA T-21 ELANG
  8. TANAKA T-21 NEW SAKURA
  9. TANAKA NUSANTARA
  10. TENNOX HD-9000

Baca Juga: Sinopsis Jirisan, Drama Korea Tentang Kisah Penjaga Gunung Jiri yang Tayang di Netflix

U

  1. UNICOM APOLLO

V

  1. VARWIN T1
  2. VENUS Brio
  3. VENUS CABAI RAWIT
  4. VISIO HS1685
  5. VITARA VTR-218T2

W

  1. WELHOME CROWN
  2. WINASAT HD-88 N

Z

  1. ZYREX ZBOX

Demikian 70 merek Set Top Box yang dapat menerima sinyal siaran digital di Indonesia. Sebelum membeli perhatikan kembali cara pemasangan agar gambar yang diterima jernih dan nyaman untuk ditonton.***

Editor: Haidar Rais

Sumber: kominfo.go.id


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x