Dinilai Bisa Kendalikan Covid-19, Komisi IX DPR RI Sambut Baik Kebijakan PPKM Darurat Jawa-Bali

- 2 Juli 2021, 13:38 WIB
PPKM Darurat diterapkan di 36 daerah di Jatim
PPKM Darurat diterapkan di 36 daerah di Jatim /Antara/Siswo Widodo

"Tentu butuh pengendalian yang lebih ketat dan PPKM Darurat ini menurut kami bisa mencegah eskalasi kenaikan (kasus covid-19) yang tak terkendali," sebutnya.

"Intinya kalau manusianya dibatasi bergerak, secara akal sehat sih virus tidak akan bergerak juga sehingga angka positif harusnya cenderung menurun dan perlahan ada pengendalian," paparnya.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah