Bacaan Niat Sholat Tahajud Beserta Doa Setelahnya, Arab, Latin, dan Terjemahan

- 19 Agustus 2023, 12:30 WIB
Berikut tata cara sholat Idul Adha 1444 Hijriah
Berikut tata cara sholat Idul Adha 1444 Hijriah /derudyarra/Pixabay



MAPAY BANDUNG - Berikut bacaan niat sholat tajahud beserta doa setelah melaksanakan sholat sunnah tersebut. Sholat tahajud adalah sholat sunnah yang dikerjakan di malam hari. Sebagian ulama mensyaratkan tidur terlebih dahulu sebelum menunaikannya.

 

Bagi pandangan sebagian ulama ini, sholat tahajud dilakukan saat seseorang terjaga di malam hari setelah tidur meski hanya sejenak.

Ulama Syafi’iyah berpendapat bahwa hukum sholat tahajud adalah sunnah bagi umat Islam.

Baca Juga: Jadwal dan Link Live Streaming Duel Liverpool vs Bournemouth di Liga Inggris Hari Ini

Sementara sebagian ulama menyatakan bahwa sholat tahajud adalah wajib bagi Rasulullah SAW secara khusus. Sholat tahajud ini merupakan sholat istimewa dan banyak mengandung keutamaan.

Sholat tahajud disebutkan di dalam Al-Quran Surah Al-Isra ayat 79, yang artinya sebagai berikut.

“Pada sebagian malam, hendaklah kau bertahajud sebagai tambahan bagimu. Semoga Tuhanmu mengangkatmu ke derajat terpuji,” (QS Al-Isra ayat 79).

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x