Niat, Tata Cara, Keutamaan Puasa Asyura 10 Muharram 1445 Hijriah

- 19 Juli 2023, 13:15 WIB
Tentang Puasa Asyura Baginda Rasulullah: Kami Lebih layak Mengikuti Jejak Musa AS
Tentang Puasa Asyura Baginda Rasulullah: Kami Lebih layak Mengikuti Jejak Musa AS /Ilustrasi /pixabay

2. Bulan Muharram merupakan salah satu bulan mulia sebelum bulan Rajab, Dzulqa'dah, dan Dzulhijjah yang menjadi keistimewaan tersendiri dibanding puasa-puasa sunnah lainnya.

3. Sehari berpuasa di bulan Muharram setara dengan berpuasa satu bulan full atau 30 hari. Keutamaan tersebut sesuai dengan sabda Nabi Muhammad Saw yang diriwayatkan oleh Ibnu Abbas ra dalam Hadits Riwayat At-thabarani.

4. Puasa Asyura dapat meleburkan dosa Anda setahun kebelakang sebagaimana yang diriwayatkan Abu Qatadah ra dalam Hadits Riwayat Muslim.***(Fitri Nur Aulia/Job Training)

Ikuti berita MapayBandung.com lainnya di Google News.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah