Niat, Tata Cara, Keutamaan Puasa Asyura 10 Muharram 1445 Hijriah

- 19 Juli 2023, 13:15 WIB
Tentang Puasa Asyura Baginda Rasulullah: Kami Lebih layak Mengikuti Jejak Musa AS
Tentang Puasa Asyura Baginda Rasulullah: Kami Lebih layak Mengikuti Jejak Musa AS /Ilustrasi /pixabay

نَوَيْتُ صَوْمَ عَاشُورَاءَ لِلّٰهِ تَعَالَى

Nawaitu shauma Âsyûrâ-a lilâhi ta’âlâ.

Artinya: “Saya niat puasa Asyura karena Allah ta’âlâ.”

 

Baca Juga: Sambut Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 H, Warga Desa Citapen Gelar Pawai Obor

Anda dianjurkan untuk membaca bacaan niat diatas secara lisan. Selain itu, layaknya puasa sunnah lainnya, Anda dapat membaca niat tersebut di malam harinya hingga memasuki waktu subuh.

2. Makan sahur

Seperti puasa pada umumnya, Anda dianjurkan untuk makan sahur mendekati waktu shalat subuh.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah