Bukan Harta atau Jabatan, Ustadz Khalid Basalamah Ungkap Bekal Hidup Sesungguhnya Manusia

- 23 Juni 2022, 20:00 WIB
Ustadz Khalid Basalamah jelaskan bahaya meninggal dalam keadaan hutang.
Ustadz Khalid Basalamah jelaskan bahaya meninggal dalam keadaan hutang. /Tangkapan layar YouTube/Khalid Basalamah Official.

MAPAY BANDUNG - Ketika di alam akhirat kelak, manusia akan membawa bekal sebagai modal untuk masuk surga.

Penceramah kondang, Ustadz Khalid Basalamah mengatakan ada suatu bekal dalam kehidupan ini yang harus dimiliki oleh manusia.

Bekal yang dimaksud ini bukanlah bekal harta maupun jabatan selama hidup di dunia.

Hal ini karena bekal yang dimaksud ditunjuk langsung oleh Allah SWT.

Baca Juga: Hati-hati, Buya Yahya Ungkap Hukum Berhubungan Suami Istri tapi Membayangkan Perempuan Lain, Ini Penjelasannya

Kemudian jika seseorang menjadikan bekal ini menjadi bekal utama maka kebutuhan yang lain akan menjadi mudah.

Seperti dikutip MapayBandung.com dari Youtube Khalid Basalamah Official pada Kamis 23 Juni 2022, berikut ini penjelasan Ustadz Khalid Basalamah.

"Kita kalau jadikan itu sebagai bekal utama kita maka yang lainnya menjadi mudah," kata Ustadz Khalid.

Lantas apa bekal apa yang dimaksud?

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x