Obat Atau Jamu? Ternyata Ini yang Lebih Baik untuk Mengatasi Burung Perkutut Cacingan

- 23 Juni 2022, 14:30 WIB
Inilah cara memilih burung perkutut ombyokan agar menarik dan cepat jinak.
Inilah cara memilih burung perkutut ombyokan agar menarik dan cepat jinak. /Tangkapan layar Youtube Sonengan Kicau

MAPAY BANDUNG - Burung perkutut yang mengalami penyakit biasa diatasi dengan dua cara yakni menggunakan obat ataupun jamu.

Begitu pula ketika burung perkutut mengalami cacingan, biasanya pemilik burung mengobati burung perkututnya menggunakan obat ataupun jamu.

Akan tetapi, sebenarnya ada cara yang lebih baik untuk mengobati burung perkutut yang cacingan antara menggunakan obat atau jamu.

Baca Juga: Segera Lepas Burung Perkutut Jenis Ini, Siap-siap Sial Jika Terus Dipelihara

Bahkan, salah satu dari penggunaan obat atau jamu ternyata justru bisa merusak pencernaan burung perkutut.

Sebelum mengetahui mana cara yang lebih baik untuk mengobati burung perkutut yang cacingan, qlqngkan lebih baiknya untuk mengetahui ciri-ciri burung perkutut cacingan terlebih dahulu.

Jika burung perkutut terlihat lemah dan tidak beraktivitas seperti biasanya, maka patut di curigai bahwa burung tersebut mengalami indikasi cacingan.

Baca Juga: Cegah Virus Covid-19 dengan 9 Jenis Makanan Alami Ini kata dr. Ema Dapat Meningkatkan Imunitas Tubuh

Biasanya ciri-ciri awal dari indikasi burung perkutut yang cacingan adalah, ekornya sering bergerak sendiri saat duduk.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x