Dentuman Keras Tanda Kiamat Bakal Terjadi 15 Ramadhan, Benarkah? Ternyata Begini Kedudukan Haditsnya

- 5 April 2022, 15:45 WIB
Ilustrasi kiamat besar yang berkaitan dengan tanggal 15 Ramadhan.
Ilustrasi kiamat besar yang berkaitan dengan tanggal 15 Ramadhan. /Ilustrasi/Pixabay/TBIT/

Bahkan salah seorang kritikus hadits, Imam al-‘Uqaili dalam kitabnya, adh-Dhu’afa’ al-Kabir menyebutkan kritik tentang hadits ini:

ليس لهذا الحديث أصل من حديث ثقة ولا من وجه يثبت

“Hadits ini tidak memiliki dasar dari hadits yang terpercaya dan juga tidak dari jalan (metode) yang ditetapkan (oleh para ulama hadits)” (Abu Ja’far Muhammad bin ‘Amr al-‘Uqaili, adh-Dhu’afa’ al-Kabir, juz 1, hal. 51).

Maka bisa dipastikan, hadits tersebut tak bisa dijadikan rujukan karena berstatua dhaif atau lemah.***

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah