Inilah 10 Tanda-Tanda Kiamat, Ditandai dengan Munculnya Yakjuj dan Makjuj hingga Gerhana di Jazirah Arab

- 3 Februari 2022, 13:30 WIB
Ilustrasi kiamat sudah nampak dengan terjadinya 7 tanda akhir zaman.
Ilustrasi kiamat sudah nampak dengan terjadinya 7 tanda akhir zaman. /Pixabay/TBIT//

MAPAY BANDUNG - Suatu peristiwa yang menandakan berakhirnya seluruh kehidupan di alam semesta adalah kiamat.

Pada hari kiamat, seluruh alam semesta termasuk dunia dan seisinya, termasuk juga mahkluk hidup di dalamnya akan dibinasakan.

Namun, sebelum kehancuran ini tiba, Allah Subhanahu Wata'ala memberikan tanda-tanda, yang bisa menjadi pengingat umat manusia, agar senantiasa bertaubat sebelum terlambat.

Baca Juga: Sebut Dajjal Lebih Berbahaya dari Yakjuj Makjuj Saat Hari Kiamat, Begini Penjelasan Ustadz Zulkifli

Dalam Islam, kiamat merupakan suatu peristiwa yang perlu diyakini. Sebab, kiamat termasuk ke dalam 6 rukun iman.

6 rukun iman itu di antaranya, iman kepada Allah Subhanahu Wata'ala, iman kepada Malaikat, iman kepada kitab-kitab Allah, iman kepada Nabi dan Rasul, iman kepada hari akhir (kiamat), iman kepada Qada dan Qadar.

Pada hari kiamat, manusia sudah tidak lagi mementingkan harta benda. Sebab, pada saat itu, mereka hanya berfikir bagaimana cara untuk menyelamatkan diri.

Baca Juga: Inilah Sosok Pemuda yang Akan Dibunuh Dajjal, Imannya Begitu Teguh Meski Diancam Dibunuh Kata Ustadz Zulkifli

Tanda kiamat yang umum diketahui, salah satunya adalah ditiupkannya sangkakala pertama oleh malaikat Israfil.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x