Stop Mengeluh Hujan Datang! Ustadz Khalid Basalamah: Doa Diijabah Kalau Lagi Hujan

- 20 Oktober 2021, 16:00 WIB
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan 1 perbuatan orang yang membuatnya paling buruk di hari kiamat.
Ustadz Khalid Basalamah menjelaskan 1 perbuatan orang yang membuatnya paling buruk di hari kiamat. /Youtube/Islam Terkini



MAPAY BANDUNG - Dalam melakukan aktivitas sehari-hari, jika hujan biasanya sebagian orang akan mengeluh akibat hujan turun karena dianggap mengganggu kegiatannya.

Menurut seorang pendakwah, Ustadz Khalid Basalamah, air yang paling bersih adalah air hujan, yang sudah teruji oleh beragam penelitian dan dibenarkan secara wahyu.

Oleh karenanya dia meminta umat untuk berhenti mengeluh saat hujan turun.

"Makanya kata nabi waktu turun hujan, beliau membiarkan kepala serta badannya basah, dan mengatakan bahwa air hujan turun dari Rahmat Tuhan," tegas Ustadz Khalid dalam YouTube Islam Terkini, yang dilansir MapayBandung.com pada Selasa 19 Oktober 2021.

Baca Juga: Penderita Asam Lambung Bisa Tetap Makan Gorengan, Asal GunakanTepung Ini Kata dr. Zaidul Akbar

Baca Juga: 5 Bahan Makanan yang Tidak Boleh Dikonsumsi Penderita Asam Lambung, Maag, dan Gerd

Menurutnya, jika paham tentang konsep hujan, tidak akan pernah mengeluh saat datangnya hujan.

"Hujan yang turun itu untuk kebutuhan kita semua, semua manusia, hewan, jin, tumbuh-tumbuhan membutuhkan itu. Berarti kalau hujan alhamdulillah," ujarnya pada jamaah.

Rasulullah SAW memerintahkan pada umatnya, agar berdoa ketika hujan itu datang.

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah