Jadi Bangunan Ikonik, Gedung Pencakar Langit di Bandung Ini Berhenti Beroperasi, Ini Alasannya

- 22 Januari 2024, 20:00 WIB
The MAJ DAgo, Kota Bandung, yang kini dibiarkan terbengkalai (instagram TheMAJDago)
The MAJ DAgo, Kota Bandung, yang kini dibiarkan terbengkalai (instagram TheMAJDago) /The MAJ DAgo, Kota Bandung, yang kini dibiarkan terbengkalai (instagram TheMAJDago)

Baca Juga: Berasal dari Bahasa Sunda, Ini Asal-usul Nama Soreang yang Masih Jarang Diketahui

Beberapa titik di Kota Bandung, Kabupaten Bandung, Cimahi, hingga KBB tercatat masuk dalam perlintasan sesar gempa bumi aktif Patahan Lembang.

Jika sewaktu-waktu aktif, sesar Lembang dapat menghasilkan gempa bumi dengan kekuatan 6,5 hingga 7 magnitudo.

The MAJ Collection Apartement mulai dibangun pada 2015 oleh PT Dago Trisinergi Properti milik Gita Wirjawan, menteri pariwisata sekaligus pngusaha di era Presiden Soesilo Bambang Yudhoyono. Pembangunan apartemen ini dihentikan saat sudah hampir rampung.

Tahun lalu, laman lelang.go.id memberikan informasi The MAJ Collection Hotel and Residence akan dilelang dengan nilai Rp314 Miliar oleh Bank Muamalat, tetapi hingga saat ini belum ada investor yang tertarik untuk mengelolanya.***

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah