Ini Lokasi Parkir Motor dan Mobil Pengunjung Taman Monju Kota Bandung

- 9 Januari 2024, 17:00 WIB
Monumen Perjuangan Rakyat Jawa Barat (Monju) resmi dibuka kembali mulai hari ini, Kamis 28 Desember 2023
Monumen Perjuangan Rakyat Jawa Barat (Monju) resmi dibuka kembali mulai hari ini, Kamis 28 Desember 2023 //Diskominfo Kota Bandung

Kemudian, Ema menambahkan, di Jalan Sentot Alibasya dan Jalan Diponegoro juga tidak boleh ada kendaraan parkir dan PKL yang berjualan.

"Area parkir Jalan Majapahit hanya untuk Sabtu-Minggu kita akomodir. Senin-Jumat harus clear area parkir. Jalan Sentot Alibasya juga tidak boleh dijadikan kantong parkir," tegasnya.

Baca Juga: Bikin Malu! Fansite Korea Mengamuk di Konser Global Music Awards, Ini Penyebabnya

Sementara itu, Plh Kepala Dishub Kota Bandung, Ricky Gustiadi menegaskan, akan memasang rambu untuk menertibkan parkir liar dan PKL di sekitar Monju.

"Untuk Monju, kami coba memasang rambu, petugas juga tetap ada. Kami juga Sabtu ini akan coba kendaraan roda dua untuk parkir di Jalan Majapahit. Sedangkan Jalan Ariajipang dan Jalan Sentot Alibasyah dikosongkan," kata Ricky.***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah