Polsek Bojongloa Kidul Bandung Beri Peringatan Pengamen di Simpang Leuwipanjang: Jika Pidana Akan Ditangkap

- 18 Februari 2023, 09:45 WIB
Pengamen yang mengamuk pada bus di Persimpangan Leuwipanjang Kota Bandung ditegus Polisi, Kamis 16 Februari 2023.
Pengamen yang mengamuk pada bus di Persimpangan Leuwipanjang Kota Bandung ditegus Polisi, Kamis 16 Februari 2023. /Dok Polrestabes Bandung

MAPAY BANDUNG - Polsek Bojongloa Kidul Bandung langsung merespons aduan masyarakat terkait aksi pengamen yang mengamuk ke salah satu bus pariwisata di simpang Leuwipanjang beberapa waktu lalu.

Usai kejadian pengamen mengamuk ke bus pariwisata, Polsek Bojongloa Kidul Bandung memberikan peringatan keras.

Dalamn video yang diunggah akun Instagram @humaspolsekbojongloakidul, seorang petugas Polsek Bojongloa Kidul Bandung memberikan peringatan pada pengamen yang kerap nongkrong di simpang Leuwipanjang tersebut.

Baca Juga: POPULER HARI INI: Jokowi Masih Hitung Insentif Kendaraan Listrik

Kepada para pengamen, petugas Polisi itu tak segan akan menangkap pengamen yang terbukti melakukan tindak pidana.

 

"Jangan memaksa, jangan mabuk. apabila memaksa melakukan tindak pidana akan kami tangkap," ucapnya dikutip Sabtu 18 Februari 2023.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x