20 Nama Bayi Tema Astronomi Beserta Artinya yang Keren, Unik, dan Jarang Dipakai

- 22 April 2024, 05:00 WIB
Ilustrasi bayi perempuan dengan nama bayi perempuan islami modern, cantik awalan A hingga Z bahasa Arab
Ilustrasi bayi perempuan dengan nama bayi perempuan islami modern, cantik awalan A hingga Z bahasa Arab /Tangkapan Layar/Instagram @elsanovi1



BRAGA, MAPAYBANDUNG.COM - Berikut ini 20 rekomendasi nama bayi bertema astronomi yang keren, unik dan jarang digunakan.

Memberikan nama pada anak, sudah seharusnya berisikan sebuah doa dan harapan sang orang tua.

Sehingga pemberian nama untuk sang buah hati anda, merupakan hal yang penting, sebab nama tersebut akan melekat selamanya pada anak.

Tak hanya bisa diambil dari yang bertemakan agama dan budaya, saat ini memilih nama bayi juga bisa diambil dari hal lain seperti tema astronomi.

Baca Juga: Cileunyi Tidak Masuk, Ini 5 Kecamatan Terluas di Kabupaten Bandung yang Jarang Diketahui

Dilansir MapayBandung.com dari kanal YouTube Dewisanti Jhonnathan Senin 22 April 2024, berikut daftar 20 nama bayi bertema astronomi beserta artinya.

1. Apollo

Merupakan dewa matahari dan cahaya dari bahasa Yunani, nama tersebut juga merupakan salah satu program NASA yang terpopuler.

2. Archer

Halaman:

Editor: Rian Firmansyah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x