Termasuk Snack Lebaran dengan Mentega, Waspada 8 Jenis Makanan Idul Fitri yang Berbahaya untuk GERD

- 10 April 2024, 10:45 WIB
8 jenis snack lebaran yang berbahaya untuk penderita GERD
8 jenis snack lebaran yang berbahaya untuk penderita GERD /Freepik

 

BRAGA, MAPAY BANDUNG - Perayaan lebaran Idul Fitri di Indonesia tidak akan lengkap tanpa tradisi makan-makan bersama keluarga dan teman-teman.

Selain hidangan utama, berbagai kue dan snack khas lebaran juga menjadi bagian tak terpisahkan dari perayaan ini.

Perlu dicatat, terdapat beberapa makanan yang sebaiknya dihindari lantaran dapat menyebabkan penyakit tertentu seperti GERD.

Baca Juga: 10 Contoh Ucapan Selamat Idul Fitri 2024, Cocok Dibagikan ke Orang Terdekat di Malam Takbiran

Dengan mengetahuinya, maka sebaiknya setiap orang yang memiliki penyakit ini agar mengurangi konsumsi makanan tersebut.

Sebagaimana diketahui, di setiap rumah seringkali dipenuhi dengan aneka kudapan ringan seperti kue nastar, putri salju, kastengel, pastel kering, cokelat, dan permen.

Namun perlu berhati-hati dalam mengonsumsi jenis-jenis tertentu dari kue atau snack lebaran Idul Fitri. Sebab, beberapa jenis makanan ini dapat memicu peningkatan asam lambung, GERD, atau maag.

Umumnya, makanan-makanan yang dapat memicu kondisi tersebut adalah yang mengandung tinggi lemak, garam, atau rempah-rempah, dan termasuk dalam kategori lainnya.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x