Resep Tongseng Kambing Khas Idul Adha, Simak Cara Membuatnya

- 27 Mei 2023, 12:00 WIB
mencoba memasak tongseng kambing pedas tanpa santan di rumah
mencoba memasak tongseng kambing pedas tanpa santan di rumah /Facebook @Inspirasi Resep Kekinian/

6. Masak hingga daging empuk dan kuah menyusut, sekitar 20-30 menit.

7. Setelah daging empuk, masukkan potongan tomat dan santan kental. Aduk hingga merata.

 

Baca Juga: Eks Persib Bandung Gabung Persebaya Surabaya, Aji Santoso: Perburuan Pemain Lokal Sudah Selesai

8. Masak sebentar hingga tomat matang dan kuah mengental.

9. Angkat dan buang bahan seperti batang serai, daun jeruk, dan lainnya.

10. Tongseng kambing siap disajikan.

Setelah mengikuti langkah-langkah di atas, Anda bisa menyajikan tongseng kambing hangat dengan nasi putih.

Rasakan lembutnya daging kambing yang diselimuti kuah gurih dan harumnya rempah-rempah. Tambahkan taburan bawang goreng atau seledri cincang untuk memperkaya cita rasa. (Fadhallah Rifqi Al Najma)***

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x