Inilah 7 Hal yang Perlu Dipersiapkan Agar Perjalanan Mudik Bersama Lansia Aman dan Nyaman

- 19 April 2023, 09:45 WIB
Ilustrasi mudik
Ilustrasi mudik /Freepik

MAPAY BANDUNG – Tidak terasa hari raya idul fitri akan datang dalam beberapa hari lagi.

Pada waktu-waktu ini, masyarakat Indonesia biasanya akan melakukan perjalanan untuk pulang ke kampung halaman atau disebut sebagai mudik.

Sebelum memulai perjalanan mudik, persiapan yang cukup diperlukan terutama bagi orang yang berkendara dengan orang lanjut usia.

Baca Juga: Ekonomis, Hidangan Alternatif Telur Sambal Merah Cocok Disajikan Bersama Ketupat Lebaran

Maka, sebelum pergi mudik ada beberapa hal yang perlu anda siapkan apabila melakukan perjalanan mudik bersama orang tua agar selama perjalanan bisa aman dan nyaman.

Dilansir MapayBandung.com dari laman resmi NU online pada Senin 17 April 2023, berikut ini beberapa persiapan sebelum melakukan mudik dengan lansia agar aman dan nyaman selama perjalanan.

1. Cek kesehatan lansia sebelum memulai perjalanan

Sebelum memulai perjalanan, pastikan untuk memeriksa kesehatan terutama bagi orang lanjut usia terlebih dahulu.

Karena orang dengan usia lanjut kondisi fisiknya tidak bugar seperti dulu sehingga rentan terhadap penyakit. Oleh karena itu, penting untuk memeriksakan kesehatan dan mempersiapkan perlengkapan obat yang diperlukan.

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori

Sumber: NU Online


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x