Ide Jualan Hampers Anti-Mainstream Untuk Mengisi Kegiatan Selama di Bulan Ramadhan 2023

- 31 Maret 2023, 08:15 WIB
Ilustrasi. Hampers Lebaran/Deretan ide bisnis untuk bulan ramadhan
Ilustrasi. Hampers Lebaran/Deretan ide bisnis untuk bulan ramadhan /Instagram @dimsum_yk

MAPAY BANDUNG – Tidak hanya diberikan pada saat hari-hari spesial, hampers juga berisikan hadiah barang-barang yang bermakna.

 

Untuk menyediakan hampers yang bermakna kamu bisa mulai mencoba berjualan hampers yang berisi DIY untuk mengisi kegiatan selama di bulan Ramadhan 2023 agar lebih bermanfaat.

Meskipun terlihat sederhana, hampers anti-mainstream ini bisa memberi kesan yang mendalam bagi orang yang menerimanya.

Baca Juga: Agar Lebaranmu Nyaman dan Penuh Warna, Ini Dia 5 Tips Memilih Baju Lebaran

Agar semakin melengkapi isi hampers yang unik, kamu bisa membungkus hampers menggunakan tas vinil, anyaman, box khusus hampers yang dihiasi dan diberi kartu ucapan agar penampilannya semakin menarik.

Dirangkum MapayBandung.com dari berbagai sumber pada Kamis 30 Maret 2023, berikut 5 rekomendasi hampers anti-mainstream untuk ide jualan di bulan Ramadhan.

1. Hampers journal kit

Halaman:

Editor: Asep Yusuf Anshori


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x