Ternyata Pola Pikir yang Sehat Bisa Membangun Jiwa yang Sehat, Berikut Tipsnya

- 9 Maret 2023, 18:15 WIB
15 kata mutiara tentang sikap mental dan mindset positif agar bisa sukses termasuk dari Nabi Muhammad SAW
15 kata mutiara tentang sikap mental dan mindset positif agar bisa sukses termasuk dari Nabi Muhammad SAW /Pexels/Ketut Subiyanto

 

MAPAY BANDUNG - Setiap orang punya cara berpikirnya masing-masing, namun jika pola pikirmu sudah tidak sehat, maka tidak seharusnya kamu pertahankan pola pikir tersebut.

Pola pikir yang sehat adalah cara pandang kamu yang rasional dan positif terhadap diri kamu sendiri, orang lain, atau terhadap situasi tertentu.

Caranya dengan menghindari pikiran yang negatif, seperti pemikiran yang berlebihan dan mencoba untuk melihat situasi secara obyektif.

Pola pikir berkaitan erat dengan cara berpikir. Contoh: kamu berpikir bahwa kamu itu loser, maka secara tidak langsung cara berpikirmu akan seperti seorang loser.

Baca Juga: Apa Itu Skin Barrier dan Kulit Sensitif? Berikut Penjelasan dr. Clarin Hayes

Begitupun sebaliknya, jika kamu berpikir kamu akan menjadi orang yang sukses, maka pola pikirmu akan seperti seseorang yang hendak meraih kesuksesannya. Maka dari itu, ubah pola pikirmu agar hidupmu berubah.

Dilansir dari akun instagram seorang kreator digital yakni Muhammad Firdaus, ini dia enam hal yang harus kamu hindari untuk membangun pola pikir yang sehat:

1. Merasa bertanggung jawab atas semua hal

Halaman:

Editor: Haidar Rais


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x